expand_more
Siapa kami

CN Green Roof Asia Pte. Ltd. adalah perusahaan patungan dari Climate Fund Managers - Climate Investor One dan Norfund, untuk investasi, konstruksi dan operasi Rooftop Solar C&I di Vietnam dan Indonesia.

CN Green Roof Asia didirikan pada akhir tahun 2021 dan telah menyepakati pendanaan tahap pertama sebesar 80 juta Dolar Amerika Serikat untuk  tahap pertama platform 110MW. Visi CNGRA adalah berkembang menjadi salah satu platform C&I di Vietnam dan Indonesia dengan rencana peningkatan menjadi 200MW untuk tahap 2 dalam 3 tahun ke depan dan 500 MW untuk tahap 3 dalam 5 tahun ke depan.

Climate Investor One (CI1) adalah satu Fasilitas Keuangan sebesar 950 juta Dolar Amerika Serikat yang berfokus pada penyediaan modal untuk proyek energi di negara-negara berkembang. CI1 telah berfokus pada Afrika, Asia Selatan & Tenggara, dan Amerika Latin, dan menggunakan pendekatan pembiayaan keberlanjutan yang bertujuan untuk mengurangi waktu pelaksanaan.

Fasilitas ini  mendapatkan dukungan penuh juga dari Komisi Uni Eropa melalui Rencana Investasi Eksternal, sebagai bagian dari komitmen untuk Pengembangan Energi dan Mitigasi Perubahan Iklim yang berkelanjutan, dan juga dukungan dari Sektor Publik maupun Swasta di Amerika Utara, Afrika, Eropa dan Asia. CI1 dikelola oleh  Climate Fund Managers (CFM). CFM dimiliki bersama oleh Development Bank Nasional Belanda, FMO, dan bisinis sebagai bagian dari Sanlam Group.

Norfund adalah Dana Investasi Pemerintah Norwegia untuk negara-negara maju dengan misi untuk menciptakan pekerjaan dan meningkatkan kualitas hidup dengan  berinvestasi di bisnis yang akan mendorong pembangunan berkelanjutan. Pada tahun 2020, portfolio Norfund berkomitmen lebih dari 3.3 milyar Dolar Amerika Serikat di Asia Tenggara dan Sahara, Afrika dan Amerika Tengah. Investasi energi ramah lingkungannya mencapai sekitar 50% dari portfolio.

Kontak kami

Singapore Office: 9 Raffles Place #26-01
Republic Plaza, Singapore 068898

Vietnam Office: 25 Nguyen Co Thach, An Loi Dong Ward
Thu Duc City, Ho Chi Minh City, Vietnam

Indonesia Office: Sequis Tower 8th Floor, Jl. Jend. Sudirman Kav. 71
SCBD Senayan-Kebayoran Baru 12190

Philippines Office: 7F King’s Court, Building 2, 2129
Chino Roces Avenue, Makati City, Metro Manila

Phone number: (+84) 02822134818

Email: contact@greenroof.asia

© 2023 CN GREEN ROOF ASIA

Linkedin Mail
navigation